Rabu, 19 Januari 2011

mahasiswa iain tuntut usut kasus korupsi




padang.- menuntut pihak rektorat agar menindak lanjuti temuan ispektorat yang mengindikasi telah terjadi korupsi dtiubuh iain imam bonjol padang, ratusan mahasiswa iain imam bonjol berorasi dihalaman kampus mereka rabu pagi. selain itu, mahasiswa juga  menuntut, pihak rektorat agar menarik kembali dana dan fasilitas bagi pejabat iain yang tidak berhak memakainya.

mahasiswa menilai, pihak rektorat seperti tidak peduli dengan hasil temuan inspektorat tersebut. pasalnya, hingga kini belum ada tindakan serius yang dilakukan oleh pihak rektorat.

menanggapi aksi mahasiswa tersebut, rektor iain berdalih jika temuan inspektorat bukan bentuk korupsi, melainkan hanya kesalahan proses saja. seluruh bentuk keuangan tidak pernah dipegang oleh  pihak rektorat,  tuduhan mahasiswa tersebut dinilai salah alamat. ksi ini akhirnya berakhir setelah mahasiswa ditemui oleh pihak rektorat. (erick)

0 comments:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

_______

_______

Followers

Banyak Dilhat

_______

free counters