Rabu, 17 November 2010
laksanakan idul adha, kantor pemerintahan sepi
12:17 PM
Padang.- terdapatnya perbedaan pelaksanaan shalat id idul adha antara pemerintah dengan ormas –ormas islam membuat sebagian besar pns di kantor pemerintahan memilih tidak masuk kerja. hal tersebut karena sebagian pns ada yang melaksanakan shalat id idul adha hari selasa. akibatnya suasana lengang terlihat di kantor pemprov sumbar.meski terdapat beberapa pns yang hadir, namun mereka lebih banyak sekedar duduk –duduk dan silaturahmi sesama mereka.

Langganan:
Posting Komentar (Atom)
_______
305,265
Followers
Banyak Dilhat
-
Padang .- dinas pasar kembali diberi pekerjaan oleh pedagang pasa banda buek. belum sampai dua bulan setelah dilakukan pemindahan terhada...
-
PADANG.- Tanpa perlawanan dan tindakan kekerasan pemindahah pedagang Pasar Banda Buek berjalan mulus. Para pedagang ini melakukan pembongk...
-
WASRIL (DANTON B POL PP KOTA PADANG) SATUAN POL PP PADANG KEMBALI MENGGELAR RAZIA PEKAT DI BEBERAPA TEMPAT HIBURAN MALAM KOTA PADA...
-
Padang .- menindaklanjuti laporan beberapa siswa yang mengadu ke polresta padang, jajaran kepolisian polresta padang amankan 8 orang ...
-
Padang .- demi menjaga keindahan dan kenyamanan kota padang, satuan polisi pamong paraja kembali melakukan penertiban terhadap pedagang...
-
Padang .- sudah minyak tanah yang langka, ditambah lagi tingginya harga beras di pasaran kian melambung, membuat warga yang ekonominya dibaw...
0 comments:
Posting Komentar